Kilas Berita :
Home » » Memuat 50 Aktifis, Yunani Halangi Kapal Kanada Menuju Gaza

Memuat 50 Aktifis, Yunani Halangi Kapal Kanada Menuju Gaza

Written By PUSKOMDA Priangan Timur on 5 Jul 2011 | 7/05/2011

Kantor berita Reuters melansir penegasan seorang relawan di kapal Kanada yang berusaha berlayar ke pantai Yunani menuju Gaza bahwa aparat keamanan di pantai Yunani menghalangi kapal mereka. Padahal kapal itu membawa obat-obatan dan sejumlah relawan pendukung Palestina. Mereka sendiri tidak mengindakan larangan pemerintah Yunani terhadap Freedom Flotilla 2 menuju Gaza.

Seorang saksi mata menyebutkan bahwa kapal bernama Freedom itu bertolak dari pelabuhan Crete. Pemerintah Yunani menegaskan bahwa kapal-kapal yang membawa relawan kemanusiaan menuju Gaza dan membawa bahan bantuan bagi Palestina dilarang meninggalkan pelabuhan-pelabuhan Yunani.

Relawan di atas menegaskan, tim yang terdiri dari 50 orang kebanyakan berasal dari Kanada. Namun Reuters tidak mememberikan penjelasan lebih rinci.
Share this article :

Puskomda FSLDK Priangan Timur

Puskomda FSLDK Priangan Timur
 
Support : Team MCD FSLDK Priangan Timur
Copyright © 2010. FSLDK Priangan Timur - Jawa Barat - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website | Editing by Team MCD
Proudly powered by Blogger